Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sebelum Dilantik Jadi Gubernur Jambi, Ini Pesan H Al Haris kepada ASN Merangin

Sebelum Dilantik Jadi Gubernur Jambi, Ini Pesan H Al Haris kepada ASN Merangin

Kerinciexpose.com - Dalam minggu ini rencananya Bupati Merangin H Al Haris, yang unggul dalam Pemungutan Suara Ulang (PSU), akan dilantik menjadi Gubernur Jambi oleh Presiden RI Jokowi.

Sebelum dilantik menjadi Gubernur Jambi, bupati pada upacara kedisiplinan Senin (21/6/2021), berpesan kepada para Aparatur Sipil Negara (ASN) di jajaran Pemkab Merangin, agar dalam kondisi apapun harus bekerja dengan baik.

‘’Semangat kerja para ASN Merangin harus ditingkatkan lagi. Kinerja kita jangan sampai melemah dalam kondisi apapun. Kita harus loyal dengan negeri Merangin yang sama-sama kita cintai,’’ujar Bupati.

Apa yang sudah dikerjakan bersama-sama selama ini pinta bupati, teruskan. Apa yang sudah dibuat lanjutkan dengan lebih baik lagi, karena kedepan tantangan dan tugas itu akan semakin berat, butuh kebersamaan dalam membangun daerah. H Al Haris tidak ingin Merangin menjadi melemah.

Baca Selengkapnya DISINI